Artikel

Zakat Orang Yang Memiliki Utang

Disusun oleh :Ustadz Abu Ayman Hafizh Abdul Rohman, Lc. حَفِظَهُ اللهُ بسم الله الرحمن الرحيم Jika seseorang memiliki harta yang telah sampai kepada nishab dan sudah tiba haulnya, namun dia memiliki utang, sedangkan utang tersebut tidak dia bayar sebelum haul,…

Orang yang tidak Boleh Menerima Zakat

Zakat adalah salah satu rukun Islam yang sudah seharusnya diperhatikan ketentuan-ketentuannya, di antaranya adalah larangan-larangan agar tidak memberikan zakat kepada sembarang orang. Berikut ini di adalah orang-orang yang tidak boleh diberi zakat: 1. Orang kaya dan orang-orang kuat yang tersedia…

Harta-Harta yang Wajib Dizakati

Zakat wajib dikeluarkan pada lima jenis harta, yakni: 1) Hewan ternak, yakni unta, sapi, dan domba (atau kambing) Hal itu berdasarkan sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam ما من صاحب إبل ولا بقر ولا غنم لا يؤدي زكاتها، إلا جاءت…

Hukum Mengingkari dan Enggan Membayar Zakat

Orang yang mengingkari kewajiban zakat karena bodoh dan dia orang yang dimaklumi kebodohannya dalam hal itu, misalnya karena dia orang yang baru masuk Islam atau karena ada di pelosok dan jauh dari kota (tempat ilmu), maka diberi tahu akan kewajibannya,…

Definisi dan Hukum Zakat

Definisi Zakat Zakat secara bahasa adalah an-Nama’ (berkembang) dan az-Ziyadah (bertambah), diungkapkan dalam bahasa arab (زكا الزرع) yakni tanaman itu tumbuh berkembang. Adapun secara istilah adalah: عبارة عن حق يجب في المال الذي بلغ نصاباً معيناً بشروط مخصوصة، لطائفة مخصوصة.…